IAN  Fleming menciptakan tokoh James Bond, Fidel Castro meninggalkan Kuba,  dan berbagai cerita lainnya terjadi dengan tokoh-tokoh dunia ketika  menginap di hotel. Kadang-kadang, sebuah kamar hotel memang lebih dari  tempat untuk istirahat.
 
Kamar-kamar hotel terbaik berikut ini tidak hanya memiliki sejarah, tapi juga cerita tak biasa . Simak hotel dimaksud Versi CNNGo,
Kamar-kamar hotel terbaik berikut ini tidak hanya memiliki sejarah, tapi juga cerita tak biasa . Simak hotel dimaksud Versi CNNGo,
1. Golden Eye Resort, Jamaica
Ian  Fleming menghabiskan hampir 20 musim dingin untuk menuliskan beberapa  thriller James Bond. Resor ini menjadi saksi Fleming menciptakan tokoh  James Bond. Tempat persembunyian ini juga menjadi tempat tinggal bagi  beberapa selebriti yang berperan di dalamnya, seperti Errol Flynn,  Lucian Freud, Katharine Hepburn, Evelyn Waugh, Cecil Beaton, John  Gielgud dan Princess Margaret.
Baca selengkapnya »
Tidak ada komentar:
Posting Komentar