Kebanyakan orang tahu bahwa Amerika Serikat adalah negara terkaya dunia, diikuti China, Jepang dan lainnya. Hal ini dihitung berdasarkan indikator ekonomi Nominal PDB (Pendapatan Domestik Bruto), PNB (Pendapatan Nasional Bruto) dan banyak lagi.
Tetapi tidak banyak yang tahu tentang negara-negara terkaya berdasarkan PDB per Kapita, yaitu nilai barang dan jasa yang dihasilkan oleh rata-rata penduduk negara itu.
Tidak masalah jika beberapa negara memiliki konstitusi atau raja, karena pada dasarnya ada konstruksi atau manufaktur sebagai bagian besar basis industri mereka. Tentu saja, kepemilikan atas ladang minyak merupakan keuntungan tersendiri.
Berikut peringkat kekayaan negara berdasarkan Produk Domestik Bruto (GDP) per kapita. Semua angka-angka dihitung menggunakan paritas daya beli (PPP) Bank Dunia.
10. Austria
9. Irlandia
Baca selengkapnya »
Tidak ada komentar:
Posting Komentar