Rabu, 15 Februari 2012

10 Kelainan Mental Yang Aneh

Ternyata kelainan mental itu bukan saja di dominasi oleh orang gila atau sering disebut dengan tidak waras. Orang-orang yang kelihatan normal di kehidupan nya sehari-hari ternyata bisa juga menderita kelainan jiwa. Lalu apa saja kelainan mentan yang diderita tetapi jarang terlihat oleh orang-orang sekitarnya?
Berikut ini adalah 10 kelainan jiwa yang bisa saja diderita oleh teman-teman disekitar kita tanpa kita sadari.
1. Cartacoethes: tekanan yang tidak bisa dikendalikan untuk melihat peta dimana-mana
Otak manusia punya kemampuan (yang cukup cepat tentunya) untuk mengenal wajah di mana saja, tapi kemampuan ini bisa berubah pada sebuah mania aneh yang biasa disebut cartocacoethes: tekanan yang tidak bisa dikendalikan untuk melihat peta dimana-mana, bahkan pada makanan seperti makanan milanesa (sejenis daging) dari Argentina di gambar di atas.
Baca selengkapnya »

Tidak ada komentar:

Posting Komentar